Kamis, 23 Agustus 2012

Rukun Islam dan Rukun Iman


Setiap Muslim dan Muslimah wajib mematuhi Rukun Islam dan Rukun Iman.

RUKUN ISLAM.
Ada 5 perkra yaitu:
1. Mengucapkan "Dua Kalimat Shahadat".
2. Mengerjakan Sholat Wajib Lima waktu sehari semalam.
3. Membayar Zakat.
4. Berpuasa pada bulan Ramadhan.
5. Menunaikan Haji bagi yang mampu.

Rukun Iman.....



RUKUN IMAN.
Ada 6 perkara yaitu:
1. Beriman kepada Allah S.W.T.
2. Beriman kepada Malaikat - malaikat Allah.
3. Beriman kepada Kitab - Kitab Allah.
4. Beriman kepada Rasul - rasul Allah
5. Beriman kepada Qodo dan Qodar.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar